Pendaftaran

Beasiswa untuk Calon Mahasiswa Baru Tahun Ajaran 2024-2025, Telkom University Membuka Beasiswa Hingga April 2024 – Klik Pendidikan – Klik Pendidikan


KLIK PENDIDIKANTelkom University membuka beasiswa untuk para calon mahasiswa tahun ajaran 2024/2025 yang berasal dari keluarga yang tidak mampu.
Telkom University membuka beasiswa untuk calon mahasiswa sudah sering diadakan oleh perguruan tinggi ini.
Telkom University membuka beasiswa ini harus melalui proses seleksi dengan cara online test.
Baca Juga: Berkah Bulan Maret: PNS Jawa Tengah Bersiap Terima Rapelan Gaji Januari Februari!
Online test pada seleksi beasiswa ini mencakup materi penalaran umum, pengetahuan kuantitatif, pengetahuan dan pemahaman umum, memahami bacaan dan menulis, literasi dalam Bahasa Indonesia, literasi dalam Bahasa Inggris, dan penalaran matematika.
Telkom University sendiri perguruan tinggi yang menyediakan beberapa prodi yakni D3 dan S1, serta perguruan tinggi yang telah mengeluarkan alumni yang berprestasi.
Skema Beasiswa yang Ditawarkan :
– Beasiswa Unggulan : Bebas biaya pendidikan hingga lulus
Baca Juga: Jadwal Terbaru Pencairan Tunjangan Sertifikasi Guru Triwulan 1, 2, 3, dan 4 Tahun 2024, Benarkah Ada Perubahan?
– Beasiswa Pintar : Potongan biaya pendidikan pada tahun pertama senilai Rp 8.000.000 s.d Rp 15.000.000
Syarat Mendaftar Beasiswa
– Siswa SMA/SMK/MA semua jurusan
– Berusia maksimal 25 tahun
– Melakukan pendaftaran online melalui smb.telkomuniversity.ac.id
Editor: Dian Mayang Sari
Sumber: smb.telkomuniversity.ac.id
PT KLIK MEDIA MASAGENA
Jalan Zebra 4, Kelurahan Birobuli Utara,
Kecamatan Palu Selatan, Kota Palu, Sulawesi Tengah

+62 852-5674-3081
[email protected]
©2024 ProMedia Teknologi

source

PuTI

https://it.telkomuniversity.ac.id

Related Articles

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Back to top button