TeknologiTelkom UniversityUniversitas di Bandung

170 Mahasiswa Berbagai Negara Ikut International Student Summit di Bandung – Tekno Tempo

Lupa Kata Sandi? Klik di Sini
atau Masuk melalui
Belum Memiliki Akun Daftar di Sini
atau Daftar melalui
Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini
Konfirmasi Email
Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.
Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo
Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang
Pencarian Terpopuler
Reporter

Editor
Devy Ernis
Rabu, 18 Oktober 2023 15:14 WIB
Bagikan
TEMPO.CO, Jakarta – Direktorat Jenderal Pendidikan Tinggi, Riset, dan Teknologi Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi kembali menggelar International Student Summit atau ISS 2023. Perhelatan kali ini berlangsung 16-18 Oktober di Bandung dengan Telkom University sebagai tuan rumah acara. Pesertanya 170 orang mahasiswa baru dari berbagai negara yang mendapatkan beasiswa Kemitraan Negara Berkembang.  
Menurut Direktur Kerja Sama Strategis dan Kantor Urusan Internasional Telkom University, Lia Yuldinawati,  peserta acara berasal dari 52 negara yang kuliahnya tersebar di 27 perguruan tinggi di Indonesia. Mereka antara lain berasal dari Kepulauan Solomon, Siria, Rwanda, Yaman, Afganistan, Sudan, Uganda, Vietnam, Maroko, Polandia, Timor Leste, Kamboja, Pakistan, Kazakhtan, Srilanka, Tajikistan, Thailand, Palestina.
Baca Juga:
PMII Berdiri Sejak 1960, Ini Alasan dan Tugas Pergerakan Mahasiswa Islam Indonesia
Tempat mereka berkuliah antara lain di Universitas Syiah Kuala, Institut Pertanian Bogor, Institut Teknologi Bandung, Institut Teknologi Sepuluh Nopember, Politeknik Elektronika Negeri Surabaya, Universitas Airlangga, Universitas Atma Jaya Yogyakarta. Kemudian Universitas Brawijaya, Universitas Dian Nuswantoro, Universitas Diponegoro, Universitas Gadjah Mada, Universitas Hasanuddin, Universitas Indonesia, Universitas Padjadjaran, Universitas Telkom, Universitas Sanata Dharma, Universitas Sebelas Maret Surakarta.
Panitia mengemas tema acara itu dengan judul Living the Culture: The Smiling Paris van Java. “Tujuannya untuk mengenalkan masyarakat dan budaya Jawa Barat,” kata Lia lewat keterangan tertulis, Selasa 17 Oktober 2023. Setelah acara pembukaan di Gedung Sate, Bandung, peserta diajak mengikuti serangkaian kegiatan.   
Peserta dikenalkan berbagai tarian di Indonesia. Mahasiswa asing di Universitas Airlangga misalnya juga tampil membawakan tarian dengan lagu Sinanggar Tulo. Tarian lain dari Sumatera Utara dimainkan oleh sekelompok mahasiswa asing yang kuliah di Universitas Indonesia. 
Baca Juga:
Profil Fakultas Geografi UGM Peraih Peringkat 1 di Indonesia Versi QS WUR 2024
Kegiatan lain seperti pelatihan tie dye, lomba tari dan permainan tradisional, pertunjukan budaya Sunda oleh Saung Angklung Udjo. Selain itu ada beberapa kompetisi seperti Creative Vlog dengan tema Nilai Positif Indonesia yang diikuti peserta dari 13 universitas.
Kemudian Story Telling Video Competition dengan tiga cerita Sunda yang dapat dipilih peserta dengan peserta dari 14 perguruan tinggi. Di hari terakhir, peserta diajak pelesir untuk menikmati wisata alam di Pangalengan.
Dari laman Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan, beasiswa Kemitraan Negara Berkembang diberikan pemerintah kepada 222 mahasiswa asing yang berasal dari 50 negara. Beasiswa itu sebagai bentuk komitmen Indonesia untuk berkontribusi dalam pengembangan sumber daya manusia di negara berkembang atau negara yang memiliki hubungan bilateral dengan Indonesia. Sejak 2006 beasiswa diberikan kepada mahasiswa asing untuk program untuk sarjana hingga doktor.
Pilihan Editor: Majelis Rektor PTN se-Indonesia Tak Rekomendasikan Kampanye Pemilu 2024 di Kampus, Kecuali..
Berita Selanjutnya
Pembaruan Zoom dan Mengenali Fiturnya
7 menit lalu
Tempo Channel
Dapatkan kabar pilihan editor dan breaking news di Tempo.co WhatsApp Channel.
Artikel Terkait
PMII Berdiri Sejak 1960, Ini Alasan dan Tugas Pergerakan Mahasiswa Islam Indonesia
Profil Fakultas Geografi UGM Peraih Peringkat 1 di Indonesia Versi QS WUR 2024
64 Tahun PMII, Respons Mahasiswa Muslim terhadap Situasi Politik
Megawati dan BEM FH dari 4 Kampus Ajukan Amicus Curiae, Apakah Itu Sahabat Pengadilan?
ITS Targetkan 30 Persen Mahasiswa Dapat Beasiswa, Dana Pencairannya Meningkat Sejak 2020
UGM Raih 25 Bidang Ilmu Peringkat QS WUR 2024
Rekomendasi Artikel
Video Pilihan
PMII Berdiri Sejak 1960, Ini Alasan dan Tugas Pergerakan Mahasiswa Islam Indonesia
7 jam lalu
Ini alasan berdirinya Pergerakan Mahasiswa Islam Indonesia atau PMII pada 1960.
Profil Fakultas Geografi UGM Peraih Peringkat 1 di Indonesia Versi QS WUR 2024
8 jam lalu
Fakultas Geografi UGM peringkat 1 di Indonesia versi QS WUR 2024. Berikut profil fakultas ini.
64 Tahun PMII, Respons Mahasiswa Muslim terhadap Situasi Politik
8 jam lalu
Pergerakan Mahasiswa Islam Indonesia (PMII) merupakan salah satu dari sekian banyak organisasi mahasiswa yang masih eksis sampai saat ini.
Megawati dan BEM FH dari 4 Kampus Ajukan Amicus Curiae, Apakah Itu Sahabat Pengadilan?
9 jam lalu
Megawtai dan BEM FH dari 4 kampus ajukan sahabat pengadilan yang dapat menjadi pertimbangan hakim untuk memutuskan perkara. Ini arti amicus curiae.
ITS Targetkan 30 Persen Mahasiswa Dapat Beasiswa, Dana Pencairannya Meningkat Sejak 2020
12 jam lalu
ITS berencana meningkatkan jumlah mahasiswa penerima beasiswa.
UGM Raih 25 Bidang Ilmu Peringkat QS WUR 2024
17 jam lalu
UGM pimpin 25 bidang ilmu di Indonesia dalam pemeringkatan QS WUR 2024
Pendaftaran Seleksi Mandiri UGM 2024 Dibuka Hari Ini, Cek Syarat, Biaya, dan Jadwalnya
18 jam lalu
Pendaftaran calon peserta seleksi mandiri UM CBT UGM dibuka mulai 17 April hingga 7 Mei 2024.
5 Kampus Kedokteran Terbaik di Indonesia Versi QS WUR by Subject 2024
21 jam lalu
QS World University Rankings atau QS WUR by Subject 2024 kembali menghadirkan daftar kampus dengan jurusan kedokteran terbaik di Indonesia.
10 Kampus Terbaik di Indonesia Versi Scimago Institutions Rankings 2024
22 jam lalu
Indikator yang dinilai Scimago adalah kinerja penelitian, keluaran inovasi, dan dampak sosial yang diukur dari visibilitas situs web.
Prodi Teknik UGM Raih Peringkat 1 di Indonesia Versi QS WUR by Subject 2024
23 jam lalu
Pada level dunia di bidang ini, UGM menempati posisi ke-316.
Terpopuler di Tekno
5 Penyebab Nomor Telepon Gagal Didaftarkan di Aplikasi WhatsApp
21 jam lalu
Balas Sapaan Bos Apple, Netizen Indonesia Manfaatkan Minta Apple Store
13 jam lalu
ITB Buka Rekrutmen untuk 73 Dosen Tetap, Ini Formasi dan Syarat serta Seleksinya
11 jam lalu
6 Alasan Kepala BRIN Hendak Tutup Jalan Provinsi di KST BJ Habibie di Serpong
9 jam lalu
Bali Kini Punya Apple Developer Academy, Kursus Gratis Berisi Serba Serbi iOS
8 jam lalu

22 jam lalu
Tampilan WhatsApp Web Bakal Berubah, Tawarkan Navigasi dan Antarmuka Lebih Modern
19 jam lalu
Seri Xiaomi Mi 11 Menerima Pembaruan HyperOS Berdasarkan Android 14
20 jam lalu
5 Kampus Kedokteran Terbaik di Indonesia Versi QS WUR by Subject 2024
21 jam lalu
5 Bidang Keilmuan di Unair Ini Dinilai Terbaik di Dalam Negeri, dari Akuntansi sampai Farmasi
7 jam lalu
Terkini di Tekno
Pembaruan Zoom dan Mengenali Fiturnya
7 menit lalu
Banjir di Dubai Bukan Disebabkan Teknologi Hujan Buatan, Ini Penjelasan Peneliti BRIN
1 jam lalu
Erupsi Eksplosif Sepanjang Hari Ini, Gunung Ruang Kini Berstatus Awas
5 jam lalu
Begini Pengaturan Soal Zoonosis dan Masyarakat Adat dalam RUU KSDAHE
6 jam lalu
5 Bidang Keilmuan di Unair Ini Dinilai Terbaik di Dalam Negeri, dari Akuntansi sampai Farmasi
7 jam lalu
Google Chat Akan Seperti WhatsApp, Bisa Panggilan Audio dan Video
7 jam lalu
Profil Fakultas Geografi UGM Peraih Peringkat 1 di Indonesia Versi QS WUR 2024
8 jam lalu
Bali Kini Punya Apple Developer Academy, Kursus Gratis Berisi Serba Serbi iOS
8 jam lalu
6 Alasan Kepala BRIN Hendak Tutup Jalan Provinsi di KST BJ Habibie di Serpong
9 jam lalu
Kapal Ikan Asal Juwana Ditangkap di Laut Arafura Karena Transhipment Ilegal dan Selundupkan Solar
10 jam lalu
Simak berita harian lebih mendalam di Majalah Tempo Digital.
LAPORAN UTAMA
LAPORAN NASIONAL
Informasi
Trustworthy News
Jaringan Media
Media Sosial
Unduh Aplikasi Tempo

source

PuTI

https://it.telkomuniversity.ac.id

Related Articles

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Back to top button