PendidikanTelkom University

Banyak yang Belum Tahu, Inilah Daftar Fakultas dan Jurusan yang Ada di Kampus Swasta Terbaik Telkom University – Klik Pendidikan – Klik Pendidikan


KLIK PENDIDIKAN – Melanjutkan studi ke kampus swasta bisa menjadi pilihan bagi kamu calon mahasiswa baru 2023.
Selain kampus negeri, terdapat banyak kampus swasta di Indonesia yang memberikan pendidikan yang tak kalah dengan kampus negeri.
Salah satu kampus swasta terbaik di Indonesia adalah Telkom University.
Bagi calon mahasiswa baru 2023 yang ingin melanjutkan pendidikan tinggi dan memilih kampus swasta yakni Telkom University, tentunya perlu mengetahui fakultas dan jurusan yang ada di dalamnya.
Baca Juga: GURU BERSIAP, Tambahan Dana untuk Guru Sertifikasi dan Non Serti Akan Segera Dicairkan Dalam Waktu Dekat
Telkom University menjadi salah satu perguruan tinggi swasta ternama dan banyak diincar oleh mahasiswa untuk melanjutkan studi di dalamnya.
Telkom University memiliki fakultas dan jurusan baik dari jenjang D3 sampai S3 yang bisa menjadi pertimbangan mahasiswa melanjutkan studi.
Telkom Univeristy berlokasi di Jl. Telekomunikasi, Terusan Buahbatu – Bojongsoang, Kec. Dayeuhkolot, Bandung, Jawa Barat.
Baca Juga: Selamat 2023 GURU SERTIFIKASI Dapat Tambahan Dana Selain Tunjangan Sertifikasi, Siap Siap yaa
Calon mahasiswa baru yang ingin melanjutkan pendidikan ke Telkom University, perlu mengetahui apa saja jurusan yang ada di Telkom University.
Berikut daftar fakultas dan jurusan yang ada si Telkom University.
Fakultas Teknik Elektro
1. S1 Teknik Telekomunikasi
2. S1 Teknik Telekomunikasi (International Class)
Editor: Novi Yanti Ningsih
Sumber: telkomuniversity.ac.id
PT KLIK MEDIA MASAGENA
Jalan Zebra 4, Kelurahan Birobuli Utara,
Kecamatan Palu Selatan, Kota Palu, Sulawesi Tengah

+62 852-5674-3081
[email protected]
©2024 ProMedia Teknologi

source

PuTI

https://it.telkomuniversity.ac.id

Related Articles

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Back to top button