Beasiswa Hingga Lulus di Telkom University 2023, Syarat Wajib Jangan Lupa Follow IG – TEMPO.co
Lupa Kata Sandi? Klik di Sini
atau Masuk melalui
Belum Memiliki Akun Daftar di Sini
atau Daftar melalui
Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini
Konfirmasi Email
Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.
Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo
Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang
Pencarian Terpopuler
Reporter
Devy Ernis
Editor
Devy Ernis
Jumat, 9 September 2022 06:57 WIB
Bagikan
TEMPO.CO, Jakarta – Telkom University membuka pendaftaran beasiswa 2023 untuk lulusan Sekolah Menengah Atas (SMA), Sekolah Menengah Kejuruan (SMK), atau Madrasah Aliyah (MA). Telkom University menyediakan Beasiswa UTBK Plus, beasiswa yang diselenggarakan bekerja sama dengan UTBK Plus.
Bagi seluruh peserta yang lulus pada beasiswa UTBK Plus, akan mendapatkan beasiswa penuh hingga lulus. Pendaftaran dibuka pada 7 September hingga 23 Oktober 2022. Berikut syarat pendaftarannya.
Baca Juga:
Wacana Dana LPDP Disetop, Ini Kata Kemendikbud
Syarat Pendaftaran
– Siswa lulusan SMA/ SMK/ MA tahun 2021, 2022, 2023.
– Persyaratan nilai rapor: lulusan tahun 2021/ 2022 nilai rapor semester 1-6; lulusan tahun 2023 nilai rapor 1-4.
– Sertifikat prestasi Akademik/ Non Akademik dan/ atau sertifikat organisasi (jika ada).
– Berkas Pendaftaran di Upload secara Online melalui link https://utbkplus.smbbtelkom.ac.id/.
– Peserta dapat memilih 3 program studi.
– Wajib follow akun Instagram @smbtelkom @utbkplus @masukkampus.
– Pendaftaran & Upload berkas terakhir 23 Oktober 2022.
Jadwal Beasiswa Telkom University 2023 UTBK Plus
– Pendaftaran: 7 September – 23 Oktober 2022.
– Pengumuman hasil seleksi administrasi (tahap 1): 1 November 2022.
– Tes Tulis (seleksi tahap 2): 28 – 30 November 2022.
– Pengumuman seleksi tahap 2: 5 Desember 2022.
– Pelaksanaan wawancara (seleksi tahap 3): 6 – 10 Desember 2022.
– Pengumuman hasil akhir: 19 Desember 2022.
Baca Juga:
Muhadjir Sebut Kucuran Dana LPDP Kemungkinan Disetop, Ini Respons LPDP
Telkom University juga membuka Beasiswa Pintar untuk peserta yang mendaftar melalui jalur prestasi akademik 1 2023. Dikutip dari laman resmi Telkom University, Beasiswa Pintar adalah beasiswa berupa potongan biaya pendidikan Uang Partisipasi Penyelenggaraan Pendidikan (UP3) atau Sumbangan Dana Pengembangan Pendidikan Reguler (SDP2) atau keduanya.
Untuk dapat mendaftar jalur seleksi ini, calon pendaftar diwajibkan untuk membeli PIN Pendaftaran. Harga PIN Pendaftaran JPA 1 adalah Rp. 400 ribu dan dapat memilih hingga lima program studi.
Persyaratan Umum
– Nilai rapor semester 1-4 minimal 70
(nilai yang digunakan adalah nilai pengetahuan)
– Siswa lulusan tahun 2021 / 2022 / 2023
– Jurusan IPA / IPS / SMK Teknik / SMK Non-Teknik
– Melakukan pembelian PIN Pendaftaran
Persyaratan Khusus
Tidak Buta warna untuk prodi-prodi di bawah ini :
D3 Teknologi Telekomunikasi
S1 Teknik Elektro
S1 Teknik Telekomunikasi
S1 Desain Komunikasi Visual (DKV)
S1 Kriya (Fashion and Textile Design)
S1 Desain Interior
S1 Product Innovation and Management atau S1 Desain Produk
S1 Visual Art atau S1 Seni Rupa
Wajib meng-upload portofolio untuk prodi-prodi di bawah ini :
S1 Desain Komunikasi Visual
S1 Desain Komunikasi Visual (Internasional)
S1 Product Innovation & Management
S1 Desain Interior
S1 Kriya (Fashion and Textile Design)
S1 Creative Arts (Intermedia Visual Arts)
Ketentuan portofolio karya sebagai berikut :
a. Portofolio merupakan karya pribadi.
b. Karya dapat berupa karya 2 dimensi dan 3 dimensi.
c. Karya dapat terdiri dari karya terbaik yang pernah dibuat; karya yang diikutsertakan dalam kompetisi/lomba; atau karya baru yang dibuat untuk mempresentasikan minat prodi yang akan dipilih. Misal camaba memilih prodi fashion maka bisa menunjukkan karya di bidang fashion.
d. Teknis pembuatan :
1) Karya dibuat dalam bentuk PPT/PDF maks. 10 halaman.
2) Portofolio berisikan biodata dan karya-karya terakhir camaba.
e. Khusus untuk peminat prodi Desain Interior sebaiknya menampilkan karya (bersifat tidak wajib) :
1) Basic Drawing (Perspektif, Suasana Ruang, dan Proporsi),
2) Basic Math (Skala, Luas Ruang, Percentage of Activities dan Dimensi Ruang),
3) Logic Thinking.
Baca juga:
Nadiem Bocorkan Contoh Soal Tes Skolastik di SBMPTN
Selalu update info terkini. Simak breaking news dan berita pilihan dari Tempo.co di kanal Telegram “http://tempo.co/”. Klik https://t.me/tempodotcoupdate untuk bergabung. Anda perlu meng-install aplikasi Telegram terlebih dahulu.
Berita Selanjutnya
Rektor Unpad Sebut Kampus Berperan Ciptakan Pemilu Damai
4 jam lalu
Tempo Channel
Dapatkan kabar pilihan editor dan breaking news di Tempo.co WhatsApp Channel.
Artikel Terkait
Wacana Dana LPDP Disetop, Ini Kata Kemendikbud
Muhadjir Sebut Kucuran Dana LPDP Kemungkinan Disetop, Ini Respons LPDP
Beasiswa Pemuda Tangguh Surabaya 2024 Dibuka untuk 3.500 Penerima
Simak 3 Tips Lolos Program IISMA dari Awardee
Kenapa Dana LPDP Dipertimbangkan Disetop? Ini Alasannya
Jokowi Ingin Anggaran dan Jumlah Penerima LPDP Ditambah hingga 5 Kali Lipat
Rekomendasi Artikel
Video Pilihan
Wacana Dana LPDP Disetop, Ini Kata Kemendikbud
16 jam lalu
Pemerintah merencanakan akan setop sementara anggaran APBN untuk dana abadi LPDP. Anggarannya akan difokuskan untuk riset dan pengembangan di Kemendikbud. Menanggapi hal ini, Kemendikbud akan membahasnya dengan LPDP
Muhadjir Sebut Kucuran Dana LPDP Kemungkinan Disetop, Ini Respons LPDP
1 hari lalu
Muhadjir Effendy mengatakan ada pertimbangan pemerintah untuk menghentikan sementara dana APBN untuk LPDP. Pertimbangannya agar 20 persen porsi dana pendidikan per tahun dapat dimaksimalkan untuk membenahi riset dan pengembangan.
Beasiswa Pemuda Tangguh Surabaya 2024 Dibuka untuk 3.500 Penerima
1 hari lalu
Penerima beasiswa akan mendapat bantuan uang kuliah semester, uang saku, dan biaya penunjang perkuliahan.
Simak 3 Tips Lolos Program IISMA dari Awardee
1 hari lalu
Kesempatan untuk kuliah selama satu semester di luar negeri melalui program IISMA ini Safira peroleh seteah sempat gagal.
Kenapa Dana LPDP Dipertimbangkan Disetop? Ini Alasannya
1 hari lalu
Pemerintah mempertimbangkan opsi menyetop alokasi Anggaran Pendapatan Belanja Negara (APBN) ke Lembaga Pengelola Dana Pendidikan (LPDP).
Jokowi Ingin Anggaran dan Jumlah Penerima LPDP Ditambah hingga 5 Kali Lipat
2 hari lalu
Jokowi mengatakan anggaran untuk pendidikan perlu ditambah, termasuk untuk Beasiswa LPDP.
Seperti Apa Tes Potensi Skolastik dalam UTBK-SNBT? Ini 4 Komponennya
2 hari lalu
TPS ini didesain untuk menguji kemampuan berpikir para peserta tes atau calon mahasiswa dalam SNBT.
Linimasa Seleksi LPDP 2024, Berbeda untuk Beasiswa Prioritas dan Non-prioritas
2 hari lalu
LPDP mempunyai dua jenis program yakni Beasiswa Non-prioritas dan Beasiswa Prioritas.
Jumlah Lulusan Pascasarjana Indonesia Kalah dengan Vietnam, Jokowi Ingin Penerima Beasiswa LPDP Naik 5 Kali Lipat
3 hari lalu
Jokowi menyatakan hal itu untuk mengejar ketertinggalan rasio jumlah lulusan pascasarjana di Indonesia.
Tips Penting Lolos Beasiswa LPDP
4 hari lalu
LPDP menyediakan berbagai program beasiswa, apa saja?
Terpopuler di Tekno
Inilah 11 Panelis Debat Cawapres, dari Dosen UGM hingga Rektor IPB University
20 jam lalu
Realme 12 Pro Rilis Akhir Januari Ini, Tersertifikasi TUV dan Kamera Zoom 120 Kali
17 jam lalu
Wacana Dana LPDP Disetop, Ini Kata Kemendikbud
16 jam lalu
Jokowi Kaget Jumlah Lulusan S2 dan S3 Rendah, Apa Penyebabnya?
12 jam lalu
Apple Salip Dominasi Samsung, Kuasai 20% Pangsa Pasar Ponsel Pintar
18 jam lalu
14 jam lalu
Fitur Baru Google Circle to Search, Bikin Pengguna Tak Perlu Lagi Akses Web
12 jam lalu
Disebut Ponsel AI, Samsung S24 Ultra Dihargai Kurang dari Rp 26 Juta
12 jam lalu
Fitur Pemantau Oksigen Darah Apple Watch Dihapus, akibat Sengketa Hak Paten
12 jam lalu
Publikasi UI Raih Posisi Teratas pada Sinta Kemendikbud
13 jam lalu
Terkini di Tekno
Rektor Unpad Sebut Kampus Berperan Ciptakan Pemilu Damai
4 jam lalu
Oppo Reno 11F 5G Disebut akan Hadir di Indonesia, Ini Spesifikasinya
4 jam lalu
UI Tambah Fasilitas Smart Classroom, Ruang Kelas Pintar untuk Fleksibilitas dan Inklusivitas
4 jam lalu
Apa itu Dana Abadi LPDP dan dari Mana Sumbernya?
5 jam lalu
Peralihan Musim Hujan, Sumsel Antisipasi Bencana Hidrometeorologi
6 jam lalu
Profil 11 Panelis Debat Cawapres 2024, Ada Dosen UGM dan Rektor IPB
8 jam lalu
Unpad Bakal Digitalisasi Arsip-Arsip Langka Kebudayaan dan Sejarah Sunda
9 jam lalu
Rektor UNS Mengundurkan Diri Menjelang Pembentukan Panitia Pemilihan Anggota MWA
9 jam lalu
Direktur Beasiswa LPDP Bicara Soal Fokus Beasiswa Pendidikan ke Depan
10 jam lalu
Transformasi Penilaian Kinerja 2024, Targetkan Guru Merdeka dari Beban Administratif
10 jam lalu
Simak berita harian lebih mendalam di Majalah Tempo Digital.
LAPORAN UTAMA
LAPORAN NASIONAL
Informasi
Jaringan Media
Media Sosial
Unduh Aplikasi Tempo