Uncategorized @idUniversitas di Bandung

20 Perguruan Tinggi Terbaik Indonesia Versi QS AUR 2023 – Kompas.com – KOMPAS.com

20 Perguruan Tinggi Terbaik Indonesia Versi QS AUR 2023
Tim Redaksi

KOMPAS.com – Sebanyak 20 perguruan tinggi Indonesia masuk dalam rangking kampus terbaik di Asia versi QS Asia University Rangkings 2023.
Ada 760 perguruan tinggi di Asia yang masuk dalam pemeringkatan tersebut, 40 di antaranya berasal dari Indonesia.
Sistem peringkat perguruan tinggi di QS Asia University Rankings serupa dengan yang digunakan untuk QS World University Rankings.
Ada 11 indikator yang digunakan untuk menyusun QS Asia University Rankings, yakni:
Baca juga: 11 Jurusan Hukum Terbaik di Indonesia 2023 Versi THE WUR
Untuk daftar 20 perguruan tinggi terbaik Indonesia di level Asia versi QS AUR 2023, berikut daftarnya.
1. Universitas Indonesia (UI) 
2. Universitas Gadjah Mada (UGM) 
3. Institut Teknologi Bandung (ITB) 
4. Universitas Airlangga (Unair)
5. Institut Pertanian Bogor (IPB)
6. Institut Teknologi Sepuluh Nopember (ITS)
7. Universitas Padjadjaran (Unpad)


8. Universitas Diponegoro (Undip) 
9. Universitas Brawijaya (UB)
10. Bina Nusantara University (Binus)
11. Telkom University (Tel-U)
12. Universitas Hasanuddin (Unhas) 
13. Universitas Sebelas Maret (UNS)
14. Universitas Katolik Atma Jaya
Baca juga: Daftar Kampus Terbaik di Indonesia Versi THE WUR Tahun 2020-2023
15. Universitas Sumatera Utara (USU)
16. Universitas Udayana
17. Universitas Islam Indonesia (UII) 
18. Universitas Muhammadiyah Yogyakarta (UMY)
19. Universitas Pendidikan Indonesia (UPI)
20. Universitas Negeri Yogyakarta (UNY)
Itulah 20 kampus terbaik Indonesia versi QS Asia University Rankings 2023. Adakah kampus kamu?
Daftar di atas bisa digunakan untuk referensi memilih perguruan tinggi pada seleksi mahasiswa baru tahun 2023.

Copyright 2008 – 2023 PT. Kompas Cyber Media (Kompas Gramedia Digital Group). All Rights Reserved.
Segera lengkapi data dirimu untuk ikutan program #JernihBerkomentar.

source

PuTI

https://it.telkomuniversity.ac.id

Related Articles

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Back to top button