10 Kampus Indonesia dengan Jurusan Teknik Terbaik 2023 Versi EduRank – TEMPO.co
Lupa Kata Sandi? Klik di Sini
atau Masuk melalui
Belum Memiliki Akun Daftar di Sini
atau Daftar melalui
Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini
Konfirmasi Email
Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.
Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo
Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang
Pencarian Terpopuler
Reporter
Andika Dwi
Editor
Erwin Prima
Senin, 1 Mei 2023 11:35 WIB
Bagikan
TEMPO.CO, Jakarta – Organisasi independen pemeringkat perguruan tinggi, EduRank secara rutin merilis daftar kampus terbaik di dunia maupun fokus di sebuah negara. Salah satu hasil perangkingan yang dilakukan termasuk mengurutkan sejumlah kampus dengan jurusan teknik terbaik di Indonesia.
Dari total 66 institusi pendidikan yang menawarkan fasilitas jurusan teknik, lembaga ini mengurutkannya berdasarkan kinerja penelitian. Hasil riset dilakukan di seluruh universitas dengan 130 ribu sitasi dan 41,2 ribu makalah akademik lainnya.
Baca Juga:
HUT UGM ke-74, Peran Besar Sri Sultan Hamengkubuwono IX Dirikan Universitas Gadjah Mada
Melansir laman unpas.ac.id, teknik merupakan bidang ilmu yang mempelajari rancangan dan pembuatan benda untuk memudahkan kegiatan manusia. Ada sejumlah spesialisasi dalam jurusan teknik, mulai dari teknologi, transportasi, fasilitas umum, hingga peralatan penunjang untuk pemanfaatan sumber daya alam (SDA). Tercatat ada 51 bidang studi teknik yang bisa didalami dan dipilih sesuai minat serta kemampuan.
Berikut daftar sepuluh kampus dengan jurusan teknik terbaik di Indonesia 2023.
1. Institut Teknologi Bandung (ITB)
Baca Juga:
7 Kampus Swasta dan Negeri Terbaik di Bandung Versi EduRank 2023
– Peringkat global: 845.
– Peringkat Asia: 354.
– Tingkat penerimaan: 9%.
– Jumlah pendaftar: 23.848.
– Jumlah publikasi & sitasi: 4.570 dan 25.606.
2. Universitas Indonesia (UI)
– Peringkat global: 1.065.
– Peringkat Asia: 407.
– Tingkat penerimaan: 8%.
– Jumlah pendaftar: 46.978.
– Jumlah publikasi & sitasi: 4.578 dan 15.834.
3. Institut Teknologi Sepuluh Nopember (ITS)
– Peringkat global: 1.280.
– Peringkat Asia: 512.
– Tingkat penerimaan: 23%.
– Jumlah pendaftar: 17.625.
– Jumlah publikasi & sitasi: 3.206 dan 9.857.
4. Universitas Gadjah Mada (UGM)
– Peringkat global: 1.301.
– Peringkat Asia: 524.
– Tingkat penerimaan: 10%.
– Jumlah publikasi & sitasi: 2.769 dan 12.304.
5. Universitas Diponegoro (UNDIP)
– Peringkat global: 1.599.
– Peringkat Asia: 628.
– Tingkat penerimaan: 12%.
– Jumlah pendaftar: 38.503.
– Jumlah publikasi & sitasi: 2.266 dan 6.427.
6. Universitas Sebelas Maret (UNS)
– Peringkat global: 1.874.
– Peringkat Asia: 820.
– Tingkat penerimaan: 10%.
– Jumlah publikasi & sitasi: 1.636 dan 4.618.
7. Institut Pertanian Bogor (IPB)
– Peringkat global: 1.877.
– Peringkat Asia: 822.
– Tingkat penerimaan: 10%.
– Jumlah publikasi & sitasi: 1.214 dan 6.930.
8. Universitas Brawijaya (UB)
– Peringkat global: 1.906.
– Peringkat Asia: 839.
– Tingkat penerimaan: 24%.
– Jumlah pendaftar: 13.927.
– Jumlah publikasi & sitasi: 1.631 dan 3.594.
9. Universitas Sumatera Utara (USU)
– Peringkat global: 1.976.
– Peringkat Asia: 872.
– Tingkat penerimaan: 13%.
– Jumlah publikasi & sitasi: 1.190 dan 3.192.
10. Universitas Syiah Kuala (UNSYIAH)
– Peringkat global: 1.998.
– Peringkat Asia: 884.
– Tingkat penerimaan: 46%.
– Jumlah publikasi & sitasi: 1.061 dan 7.424.
NIA HEPPY | MELYNDA DWI PUSPITA
Selalu update info terkini. Simak breaking news dan berita pilihan dari Tempo.co di kanal Telegram “Tempo.co Update”. Klik https://t.me/tempodotcoupdate untuk bergabung. Anda perlu meng-install aplikasi Telegram terlebih dahulu.
Berita Selanjutnya
Musim Hujan, Tapi Masih Ada 22 Titik Panas di Kalimantan Timur
3 menit lalu
Tempo Channel
Dapatkan kabar pilihan editor dan breaking news di Tempo.co WhatsApp Channel.
Artikel Terkait
HUT UGM ke-74, Peran Besar Sri Sultan Hamengkubuwono IX Dirikan Universitas Gadjah Mada
7 Kampus Swasta dan Negeri Terbaik di Bandung Versi EduRank 2023
10 Jurusan UI yang Sepi Peminat Jalur SNBP, SNBT, PPKB dan Simak 2023
Data KPK 84 Persen Koruptor Lulusan Perguruan Tinggi, Mahfud Md: Hanya 0,05 %, PT Masih Baik
4 Perbedaan Pendekatan Penelitian Kualitatif dan Kuantitatif
10 Kampus Swasta Terbaik di Jakarta Versi EduRank 2023, dari Binus hingga Unas
Rekomendasi Artikel
Video Pilihan
HUT UGM ke-74, Peran Besar Sri Sultan Hamengkubuwono IX Dirikan Universitas Gadjah Mada
1 hari lalu
Hari ini UGM genap berusia 74 tahun. Sultan Hamengkubuwono IX punya peran besar mendirikan Universitas Gadjah Mada.
7 Kampus Swasta dan Negeri Terbaik di Bandung Versi EduRank 2023
1 hari lalu
Lembaga pemeringkatan EduRank merinci 25 kampus terbaik di Bandung tahun 2023. Tujuh di antara kampus terbaik adalah sebagai berikut
10 Jurusan UI yang Sepi Peminat Jalur SNBP, SNBT, PPKB dan Simak 2023
1 hari lalu
Daftar jurusan UI yang sepi peminat pada jalur SNBP, UTBK SNBT, PPKB dan Simak.
Data KPK 84 Persen Koruptor Lulusan Perguruan Tinggi, Mahfud Md: Hanya 0,05 %, PT Masih Baik
2 hari lalu
Mahfud MD menyebut berdasarkan data KPK 84 persen lulusan perguruan tinggi adalah koruptor.
4 Perbedaan Pendekatan Penelitian Kualitatif dan Kuantitatif
2 hari lalu
Setiap pendekatan penelitian ini membawa nuansa dan metode penulisan yang unik.
10 Kampus Swasta Terbaik di Jakarta Versi EduRank 2023, dari Binus hingga Unas
2 hari lalu
Lembaga pemeringkatan EduRank mengurutkan daftar kampus terbaik di Jakarta tahun 2023.
ANNIE School Net Libatkan 14 Institusi Pendidikan di Asia untuk Proyek Cek Fakta
6 hari lalu
ANNIE School Net dengan proyek cek fakta kampus di Asia telah resmi diluncurkan yang melibatkan 14 institusi pendidikan.
8 Universitas Muhammadiyah yang Dijuluki ‘Kampus Kristen Muhammadiyah’
7 hari lalu
Sejumlah kampus Universitas Muhammadiyah dijuluki sebagai kampus Krismuha alias Kristen Muhammadiyah.
20 Kampus Terbaik Indonesia dalam QS WUR Sustainability 2024, ITB Memimpin
9 hari lalu
Dalam pemeringkatan QS WUR Sustainibility 2024, ada 1.400 universitas dari seluruh dunia, termasuk dari Indonesia.
Rektor UIN Yogya Larang Festival Keadilan, Pakar Hukum Tata Negara: Persis Orde Baru
9 hari lalu
Pada era Orde Baru, larangan itu melalui NKK/BKK. Kini dilakukan melalui kebijakan rektor.
Terpopuler di Tekno
UGM dan Kagama Beri Anugerah kepada 5 Alumni Inspiratif, Usai Baliho BEM UGM Alumnus UGM Paling Memalukan
5 jam lalu
Bandung Gerah, Gelombang Atmosfer Bikin Hujan di Jawa Barat Berkurang
19 jam lalu
Profil Melki, Ketua BEM UI yang Kritik Putusan MK hingga Dituding Lakukan Kekerasan Seksual
22 jam lalu
Xiaomi Luncurkan Gaming Monitor G27i sebagai Monitor untuk Bermain Gim
18 jam lalu
Prakiraan Cuaca BMKG Hari Ini di Jalur Mudik Nataru Jawa Barat
5 jam lalu
19 jam lalu
realme C67 Resmi Meluncur di Indonesia, Perdana di Dunia
18 jam lalu
Penjelasan Satgas PPKS UI Soal Dugaan Kekerasan Seksual oleh Ketua BEM Melki
23 jam lalu
Uni Eropa Investigasi X Terkait Konten Serangan Hamas terhadap Israel
23 jam lalu
Universitas Lambung Mangkurat Raih Akreditasi Internasional di 6 Program Studi
18 jam lalu
Terkini di Tekno
Musim Hujan, Tapi Masih Ada 22 Titik Panas di Kalimantan Timur
3 menit lalu
Jaringan Apotek Rite Aid Dilarang Gunakan Pengenalan Wajah AI
12 menit lalu
ITB Gelar Pameran Inovasi, Riset dan Pengabdian Masyarakat, Rektor akan Evaluasi Dananya
21 menit lalu
BMKG: Waspadai Gelombang Tinggi di Perairan Selatan Banten
30 menit lalu
Bagaimana Sebaiknya Indonesia Sikapi Pengungsi Rohingya? ini Kata Dosen HI Unair
45 menit lalu
20 Jurusan UNS yang Sepi Peminat Jalur SNBT untuk Referensi 2024
1 jam lalu
Samsung Galaxy S24 Ultra Akan Hadir dengan Mode Malam yang Lebih Baik dan Foto 200 MP Didukung AI
1 jam lalu
Dewan Pengawas Facebook & Instagram: Video Israel – Hamas Seharusnya Tak Dihapus
2 jam lalu
Redmi Note 13 Rilis Global 4 Januari 2024, Harga Varian Tertinggi di Eropa Bocor
2 jam lalu
Ibu Negara Tuntut X Musk atas Akun Diretas, Ada Cercaan Misoginis
3 jam lalu
Simak berita harian lebih mendalam di Majalah Tempo Digital.
LAPORAN UTAMA
LAPORAN NASIONAL
Informasi
Jaringan Media
Media Sosial
Unduh Aplikasi Tempo